KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pelabuhan Indonesia II (Persero) atau IPC sepanjang semster I tahun ini mencatat laba bersih sebesar Rp 1,21 Triliun. Jumlah tersebut meningkat 18% dibandingkan semester I 2017 yang mencapai Rp1,02 Triliun. Elvyn G. Masassya, Direktur Utama IPC menyampaikan bahwa pendapatan perusahaan di semester I juga mengalami kenaikan 8,18% dari Rp 4,93 triliiun menjadi Rp 5,35 triliun. Oleh karena itu, dirinya yakin target sepanjang bisa tercapai dengan hasil semester I yang menggembirikan. "Dengan capaian ini, kami yakin target keuangan korporasi 2018 dapat tercapai, dimana pendapatan usaha ditargetkan naik 13,29 %, dari Rp10,91 menjadi Rp12,36 Triliun pada 2018," ujarnya dalam siaran pers, Kamis (16/8).
Semester I, Pelindo II catatkan laba bersih sebesar Rp 1,2 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pelabuhan Indonesia II (Persero) atau IPC sepanjang semster I tahun ini mencatat laba bersih sebesar Rp 1,21 Triliun. Jumlah tersebut meningkat 18% dibandingkan semester I 2017 yang mencapai Rp1,02 Triliun. Elvyn G. Masassya, Direktur Utama IPC menyampaikan bahwa pendapatan perusahaan di semester I juga mengalami kenaikan 8,18% dari Rp 4,93 triliiun menjadi Rp 5,35 triliun. Oleh karena itu, dirinya yakin target sepanjang bisa tercapai dengan hasil semester I yang menggembirikan. "Dengan capaian ini, kami yakin target keuangan korporasi 2018 dapat tercapai, dimana pendapatan usaha ditargetkan naik 13,29 %, dari Rp10,91 menjadi Rp12,36 Triliun pada 2018," ujarnya dalam siaran pers, Kamis (16/8).