KONTAN.CO.ID - LONDON. Pangeran Charles positif Covid-19, Clarence House mengatakan pada Kamis (10/2). Kedua kalinya pewaris takhta Inggris ini tertular virus corona baru. "(Kamis) pagi ini, Pangeran Wales dinyatakan positif Covid-19 dan sekarang mengasingkan diri," kata Clarence House, kantor Pangerang Charles, dalam sebuah pernyataan di Twitter, seperti dikutip Reuters. Pangeran Charles rencananya menghadiri sebuah acara di Winchester untuk menandai peringatan 70 tahun aksesi ibunya, Ratu Elizabeth II. "Sangat kecewa tidak bisa hadir," ungkap Clarence House. .
Sempat Hadiri Resepsi, Pangeran Charles Positif Covid-19 untuk Kedua Kalinya
KONTAN.CO.ID - LONDON. Pangeran Charles positif Covid-19, Clarence House mengatakan pada Kamis (10/2). Kedua kalinya pewaris takhta Inggris ini tertular virus corona baru. "(Kamis) pagi ini, Pangeran Wales dinyatakan positif Covid-19 dan sekarang mengasingkan diri," kata Clarence House, kantor Pangerang Charles, dalam sebuah pernyataan di Twitter, seperti dikutip Reuters. Pangeran Charles rencananya menghadiri sebuah acara di Winchester untuk menandai peringatan 70 tahun aksesi ibunya, Ratu Elizabeth II. "Sangat kecewa tidak bisa hadir," ungkap Clarence House. .