JAKARTA. Pada perdagangan awal pekan ini, IHSG akan bergerak bervariasi rawan koreksi. Hal ini disebabkan aksi ambil untung jangka pendek. Sentimen pasar akan digerakkan dengan sejumlah isu individual, seperti rilis kinerja keuangan 2015 emiten yang banyak dirilis menjelang akhir Maret. "IHSG akan bergerak di kisaran support 4860 dan resisten di 4910 rawan koreksi," ujar David Sutianto dalam Market Research, Senin (21/3). Pasca penurunan BI Rate 25 basis poin menjadi 6,75%, IHSG bergerak bervaiasi pada perdagangan akhir pekan lalu dan tutup stagnan di 4885,708 setelah sempat menguat menembus 4900 di sesi pertama.
Senin, IHSG rawan koreksi akibat profit taking
JAKARTA. Pada perdagangan awal pekan ini, IHSG akan bergerak bervariasi rawan koreksi. Hal ini disebabkan aksi ambil untung jangka pendek. Sentimen pasar akan digerakkan dengan sejumlah isu individual, seperti rilis kinerja keuangan 2015 emiten yang banyak dirilis menjelang akhir Maret. "IHSG akan bergerak di kisaran support 4860 dan resisten di 4910 rawan koreksi," ujar David Sutianto dalam Market Research, Senin (21/3). Pasca penurunan BI Rate 25 basis poin menjadi 6,75%, IHSG bergerak bervaiasi pada perdagangan akhir pekan lalu dan tutup stagnan di 4885,708 setelah sempat menguat menembus 4900 di sesi pertama.