JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat selama sepekan ini. Kamis (17/4), IHSG ditutup pada level 4.897,05 atau menguat 0,49% dibanding hari sebelumnya. Selama sepekan ini, IHSG juga masih menguat 1,67%. Pergerakan IHSG sejalan dengan bursa di Asia yang juga menghijau. Selama sepekan, indeks MSCI Asia Pacific naik 0,73%. Sementara, kemarin, indeks MSCI Asia Pasific hanya naik 0,3% ke 138,86. Analis Net Sekuritas, Fadli mengatakan, IHSG bergerak fluktuatif sepekan ini. Di awal pekan, IHSG sempat melemah, namun terus bisa naik hingga akhir pekan.
Sentimen kinerja emiten
JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat selama sepekan ini. Kamis (17/4), IHSG ditutup pada level 4.897,05 atau menguat 0,49% dibanding hari sebelumnya. Selama sepekan ini, IHSG juga masih menguat 1,67%. Pergerakan IHSG sejalan dengan bursa di Asia yang juga menghijau. Selama sepekan, indeks MSCI Asia Pacific naik 0,73%. Sementara, kemarin, indeks MSCI Asia Pasific hanya naik 0,3% ke 138,86. Analis Net Sekuritas, Fadli mengatakan, IHSG bergerak fluktuatif sepekan ini. Di awal pekan, IHSG sempat melemah, namun terus bisa naik hingga akhir pekan.