JAKARTA. Indeks harga saham gabungan (IHSG) Senin ditutup turun menyusul kinerja keuangan emiten periode kuartal I 2016 yang relatif masih melambat, Senin (5/2). IHSG ditutup melemah sebesar 30,26 poin atau 0,63 % menjadi 4.808,31. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau LQ45 bergerak turun 5,89 poin (0,71 %) menjadi 826,62. "Koreksi yang terjadi pada awal pekan ini (Senin, 2/5) memang lebih disebabkan oleh sentimen negatif dari kinerja emiten kuartal I 2016 yang melambat, kondisi itu mendorong pelaku pasar melakukan aksi lepas saham, termasuk asing," kata Kepala Riset Universal Broker Indonesia Satrio Utomo.
Sentimen negatif ini yang bikin IHSG loyo
JAKARTA. Indeks harga saham gabungan (IHSG) Senin ditutup turun menyusul kinerja keuangan emiten periode kuartal I 2016 yang relatif masih melambat, Senin (5/2). IHSG ditutup melemah sebesar 30,26 poin atau 0,63 % menjadi 4.808,31. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau LQ45 bergerak turun 5,89 poin (0,71 %) menjadi 826,62. "Koreksi yang terjadi pada awal pekan ini (Senin, 2/5) memang lebih disebabkan oleh sentimen negatif dari kinerja emiten kuartal I 2016 yang melambat, kondisi itu mendorong pelaku pasar melakukan aksi lepas saham, termasuk asing," kata Kepala Riset Universal Broker Indonesia Satrio Utomo.