KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten perdagangan kayu, PT Darmi Bersaudara Tbk (KAYU) membidik pertumbuhan bisnis yang positif di sepanjang 2023. KAYU berambisi untuk dapat mencapai peningkatan penjualan hingga dua digit dibandingkan realisasi tahun lalu. Direktur Utama Darmi Bersaudara Nanang Sumartono menuturkan, potensi pertumbuhan penjualan di sepanjang tahun ini diharapkan dapat turut mengikuti pencapaian laba bersih perusahaan selama tahun 2023. "Sebagai perusahaan berorientasi perdagangan ekspor, Perseroan mempunyai angka patokan peningkatan penjualan sebesar 30% sampai dengan 40%," ungkap Nanang, kepada Kontan.co.id pada Jumat (6/1).
Sepanjang Tahun 2023, Darmi Bersaudara (KAYU) Incar Pertumbuhan Penjualan 30%-40%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten perdagangan kayu, PT Darmi Bersaudara Tbk (KAYU) membidik pertumbuhan bisnis yang positif di sepanjang 2023. KAYU berambisi untuk dapat mencapai peningkatan penjualan hingga dua digit dibandingkan realisasi tahun lalu. Direktur Utama Darmi Bersaudara Nanang Sumartono menuturkan, potensi pertumbuhan penjualan di sepanjang tahun ini diharapkan dapat turut mengikuti pencapaian laba bersih perusahaan selama tahun 2023. "Sebagai perusahaan berorientasi perdagangan ekspor, Perseroan mempunyai angka patokan peningkatan penjualan sebesar 30% sampai dengan 40%," ungkap Nanang, kepada Kontan.co.id pada Jumat (6/1).