JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) nilai ekspor pada bulan September 2016 sebesar US$ 12,51 miliar. Jumlah tersebut turun 1,84% dibanding bulan sebelumnya dan turun 0,59% year on year (YoY). Secara kumulatif Januari-September 2016, nilai ekspor tercatat sebesar US$ 104,36 miliar atau turun 9,41% YoY. "Penurunan terbesar pada perhisasan atau permata sebesar US$ 137 juta, tetapi ada peningkatan yang besar yaitu pada ekspor benda-benda besi dan baja sebesar US$ 94,37 juta," kata Suhariyanto, Senin (17/10).
September, perhiasan hingga rajutan tekan ekspor
JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) nilai ekspor pada bulan September 2016 sebesar US$ 12,51 miliar. Jumlah tersebut turun 1,84% dibanding bulan sebelumnya dan turun 0,59% year on year (YoY). Secara kumulatif Januari-September 2016, nilai ekspor tercatat sebesar US$ 104,36 miliar atau turun 9,41% YoY. "Penurunan terbesar pada perhisasan atau permata sebesar US$ 137 juta, tetapi ada peningkatan yang besar yaitu pada ekspor benda-benda besi dan baja sebesar US$ 94,37 juta," kata Suhariyanto, Senin (17/10).