KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menyerang lagi Bank Sentral AS (The Federal Reserve). Selasa (10/3), Trump mengecam The Fed dan ketuanya Jerome Powell dengan menyebut lembaga itu menyedihkan, bergerak lambat. Trump mengatakan, The Fed harus membawa suku bunga AS turun ke tingkat yang sama dengan negara pesaing. Baca Juga: Wah, Donald Trump habiskan akhir pekan dengan anggota Kongres yang didiagnosa corona
Serang lagi, Donald Trump sebut The Fed lembaga yang menyedihkan dan bergerak lambat
KONTAN.CO.ID - WASHINGTON. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menyerang lagi Bank Sentral AS (The Federal Reserve). Selasa (10/3), Trump mengecam The Fed dan ketuanya Jerome Powell dengan menyebut lembaga itu menyedihkan, bergerak lambat. Trump mengatakan, The Fed harus membawa suku bunga AS turun ke tingkat yang sama dengan negara pesaing. Baca Juga: Wah, Donald Trump habiskan akhir pekan dengan anggota Kongres yang didiagnosa corona