KONTAN.CO.ID - Arab Saudi bisa kehabisan rudal pencegat untuk sistem pertahanan udara Patriot buatan AS dalam beberapa bulan ke depan, menurut seorang pejabat senior Amerika Serikat kepada surat kabar Financial Times (FT). Stok rudal Patriot yang menipis mendorong Arab Saudi untuk meminta bantuan kepada sekutu regional untuk mengisi kembali cadangan peluru kendali pencegat itu. “Ini situasi yang mendesak,” kata pejabat AS itu seraya menambahkan, Washington mendukung langkah-langkah untuk mendapatkan rudal dari negara-negara Teluk ketika pemberontak Houthi Yaman meningkatkan serangan ke Arab Saudi.
Serangan Houthi meningkat, Arab Saudi bisa kehabisan rudal pencegat Patriot
KONTAN.CO.ID - Arab Saudi bisa kehabisan rudal pencegat untuk sistem pertahanan udara Patriot buatan AS dalam beberapa bulan ke depan, menurut seorang pejabat senior Amerika Serikat kepada surat kabar Financial Times (FT). Stok rudal Patriot yang menipis mendorong Arab Saudi untuk meminta bantuan kepada sekutu regional untuk mengisi kembali cadangan peluru kendali pencegat itu. “Ini situasi yang mendesak,” kata pejabat AS itu seraya menambahkan, Washington mendukung langkah-langkah untuk mendapatkan rudal dari negara-negara Teluk ketika pemberontak Houthi Yaman meningkatkan serangan ke Arab Saudi.