KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG) melihat anggaran belanja modal alias capital expenditure (capex) tahun ini tak akan terserap seluruhnya. Sebab realisasi pada semester I-2019 masih mini yaitu US$ 25,9 juta. Direktur Keuangan Indo Tambangraya Megah Yulius K. Gozali mengatakan, realisasi capex kemungkinan besar tak akan menyentuh nilai US$ 100 juta. Padahal tahun ini, emiten berkode saham ITMG tersebut menganggarkan capex US$ 121,9 juta. Baca Juga: Harga batubara tertekan, Indo Tambangraya (ITMG) fokus menurunkan rasio nisbah kupas
Serapan masih mini, belanja modal Indo Tambangraya Megah (ITMG) tak akan capai target
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG) melihat anggaran belanja modal alias capital expenditure (capex) tahun ini tak akan terserap seluruhnya. Sebab realisasi pada semester I-2019 masih mini yaitu US$ 25,9 juta. Direktur Keuangan Indo Tambangraya Megah Yulius K. Gozali mengatakan, realisasi capex kemungkinan besar tak akan menyentuh nilai US$ 100 juta. Padahal tahun ini, emiten berkode saham ITMG tersebut menganggarkan capex US$ 121,9 juta. Baca Juga: Harga batubara tertekan, Indo Tambangraya (ITMG) fokus menurunkan rasio nisbah kupas