BANTUWANGI. Festival Kembang Kopi akan digelar di Lingkungan Lerek Desa Gombengsari, Kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (7/9). Pada festival tersebut masyarakat akan mengikuti tradisi panen kopi rakyat seperti memetik kopi, mengolah kopi hingga menyajikannya. "Pengunjung yang datang bisa memetik kopi, mengupas biji, menyangrai kopi sampai minum kopi langsung di kebunnya. Festival ini diadakan oleh masyarakat Desa Gombengsari yang mayoritas adalah petani kopi," kata Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Banyuwangi, Yanuar Bramuda kepada KompasTravel, Selasa (6/8/2016).
Seru! Ada festival Kembang Kopi di Banyuwangi
BANTUWANGI. Festival Kembang Kopi akan digelar di Lingkungan Lerek Desa Gombengsari, Kecamatan Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (7/9). Pada festival tersebut masyarakat akan mengikuti tradisi panen kopi rakyat seperti memetik kopi, mengolah kopi hingga menyajikannya. "Pengunjung yang datang bisa memetik kopi, mengupas biji, menyangrai kopi sampai minum kopi langsung di kebunnya. Festival ini diadakan oleh masyarakat Desa Gombengsari yang mayoritas adalah petani kopi," kata Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Banyuwangi, Yanuar Bramuda kepada KompasTravel, Selasa (6/8/2016).