KONTAN.CO.ID - Jakarta. Hari ini, Selasa (20/10/2020), pemerintahan Jokowi-Maruf Amin genap berlangsung setahun. Namun, setahun pertama pemerintahan Jokowi-Amin sejak dilantik pada 20 Oktober 2020 bekerja tak maksimal. Apakah ini saat yang tepat untuk reshuffle kabinet? Pengamat Kebijakan Publik Agus Pambagio menilai menteri-menteri Joko Widodo, khususnya menteri yang bergerak di bidang ekonomi minim gebrakan pada tahun pertama ini. Menurut Agus, sejauh ini tidak ada terobosan-terobosan kebijakan yang muncul dari para menteri, baik dari bidang pertanian, perdagangan, perindustrian dan bidang lainnya. Menurutnya, kemarahan dari Presiden Joko Widodo beberapa waktu yang lalu pun menunjukkan kinerja para menteri yang kurang baik.
Setahun Jokowi-Amin, menteriminim terobosan, apakah saatnya reshuffle kabinet?
KONTAN.CO.ID - Jakarta. Hari ini, Selasa (20/10/2020), pemerintahan Jokowi-Maruf Amin genap berlangsung setahun. Namun, setahun pertama pemerintahan Jokowi-Amin sejak dilantik pada 20 Oktober 2020 bekerja tak maksimal. Apakah ini saat yang tepat untuk reshuffle kabinet? Pengamat Kebijakan Publik Agus Pambagio menilai menteri-menteri Joko Widodo, khususnya menteri yang bergerak di bidang ekonomi minim gebrakan pada tahun pertama ini. Menurut Agus, sejauh ini tidak ada terobosan-terobosan kebijakan yang muncul dari para menteri, baik dari bidang pertanian, perdagangan, perindustrian dan bidang lainnya. Menurutnya, kemarahan dari Presiden Joko Widodo beberapa waktu yang lalu pun menunjukkan kinerja para menteri yang kurang baik.