KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) belum punya rencana melakukan ekspansi anorganik dengan mencaplok bank baru lagi setelah berhasil mengakuisisi Bank Royal dan Rabo Bank. Saat ini, bank swasta terbesar di tanah air ini masih fokus untuk membenahi kedua bank yang yang sudah diakuisisi itu. Apalagi, BCA masih memiliki banyak pekerjaan rumah untuk menyelesaikan proses akuisisi keduanya. Tidak hanya itu, BCA juga membutuhkan tenaga dan waktu untuk membesarkan kedua anak barunya itu.
Setelah akuisisi Bank Royal dan Rabo Bank, apa rencana ke depan BCA?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) belum punya rencana melakukan ekspansi anorganik dengan mencaplok bank baru lagi setelah berhasil mengakuisisi Bank Royal dan Rabo Bank. Saat ini, bank swasta terbesar di tanah air ini masih fokus untuk membenahi kedua bank yang yang sudah diakuisisi itu. Apalagi, BCA masih memiliki banyak pekerjaan rumah untuk menyelesaikan proses akuisisi keduanya. Tidak hanya itu, BCA juga membutuhkan tenaga dan waktu untuk membesarkan kedua anak barunya itu.