KONTAN.CO.ID - Setelah Boeing 737 NG, kini giliran pesawat Airbus yang bermasalah. Sejumlah maskapai yang mengoperasikan Airbus SE A220 terpaksa meng-grounded armada mereka untuk menjalani pemeriksaan. Korean Air Lines Co Ltd, misalnya, segera melakukan inspeksi terhadap 10 pesawat Airbus SE A220 mereka, setelah ada permintaan dari Pratt & Whitney, pabrikan mesin asal Amerika Serikat (AS). "Inspeksi akan kami lakukan secara berurutan, tetapi tidak akan memengaruhi operasi kami," kata Juru bicara Korean Air kepada Reuters, Rabu (16/10).
Setelah Boeing 737 NG, giliran Airbus SE A220 yang bermasalah
KONTAN.CO.ID - Setelah Boeing 737 NG, kini giliran pesawat Airbus yang bermasalah. Sejumlah maskapai yang mengoperasikan Airbus SE A220 terpaksa meng-grounded armada mereka untuk menjalani pemeriksaan. Korean Air Lines Co Ltd, misalnya, segera melakukan inspeksi terhadap 10 pesawat Airbus SE A220 mereka, setelah ada permintaan dari Pratt & Whitney, pabrikan mesin asal Amerika Serikat (AS). "Inspeksi akan kami lakukan secara berurutan, tetapi tidak akan memengaruhi operasi kami," kata Juru bicara Korean Air kepada Reuters, Rabu (16/10).