KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyetorkan penerimaan negara bukan pajak (PNBP) sebesar Rp 439,7 miliar di sepanjang tahun 2022. Hal ini disampaikan Sekretaris Jenderal KPK Cahya H Harefa dalam rapat kerja bersama Komisi III DPR RI, Kamis (9/2). "Realisasi PNBP KPK tahun 2022 sebesar Rp 439,7 miliar melampaui target yang ditetapkan yaitu Rp 141,7 miliar," kata Cahya.
Setoran PNBP KPK Tahun 2022 Capai Rp 439,7 Miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyetorkan penerimaan negara bukan pajak (PNBP) sebesar Rp 439,7 miliar di sepanjang tahun 2022. Hal ini disampaikan Sekretaris Jenderal KPK Cahya H Harefa dalam rapat kerja bersama Komisi III DPR RI, Kamis (9/2). "Realisasi PNBP KPK tahun 2022 sebesar Rp 439,7 miliar melampaui target yang ditetapkan yaitu Rp 141,7 miliar," kata Cahya.