KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) berpotensi memberi dampak signifikan bagi kelangsungan industri di Indonesia. Rupiah terus melemah belakangan ini. Pada awal perdagangan, rupiah anjlok 11 poin atau 0,07% menjadi Rp16.341 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.330 per dolar AS. Menanggapi itu, Direktur PT Shell Indonesia, Andri Pratiwa menjekaskan bahwa perusahaan pastinya ikut kecipratan dampak dari melemahnya rupiah saat ini.
Shell Indonesia Masih Tahan Harga Jual Pelumas di Tengah Melemahnya Rupiah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tren pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) berpotensi memberi dampak signifikan bagi kelangsungan industri di Indonesia. Rupiah terus melemah belakangan ini. Pada awal perdagangan, rupiah anjlok 11 poin atau 0,07% menjadi Rp16.341 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.330 per dolar AS. Menanggapi itu, Direktur PT Shell Indonesia, Andri Pratiwa menjekaskan bahwa perusahaan pastinya ikut kecipratan dampak dari melemahnya rupiah saat ini.