KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Banyak upaya yang dilakukan oleh pelaku e-commerce tingkatkan nilai bisnis. Selain fokus pada mitra penjual dari usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM), kini Shopee bidik kalangan selebriti yang memiliki usaha. Melalui Shopee Selebriti Squad yang diluncurkan pada Maret 2018, kini terdapat 40 toko selebriti yang ada di Shopee seperti RumahAsix milik Ashanty, Kebaya Neng Maya milik Maya Septha, dan Illywears Collection milik Prilly Latuconsina. "Rata-rata penjualan para selebriti yang bergabung dengan Shopee naik dua kali lipat. Walaupun ada yang naik lima kali lipat," kata Rezki Yanuar, Country Brand Manager Shopee Indonesia Rabu (18/4) di Jakarta.
Shopee sasar mitra penjual dari kalangan selebriti
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Banyak upaya yang dilakukan oleh pelaku e-commerce tingkatkan nilai bisnis. Selain fokus pada mitra penjual dari usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM), kini Shopee bidik kalangan selebriti yang memiliki usaha. Melalui Shopee Selebriti Squad yang diluncurkan pada Maret 2018, kini terdapat 40 toko selebriti yang ada di Shopee seperti RumahAsix milik Ashanty, Kebaya Neng Maya milik Maya Septha, dan Illywears Collection milik Prilly Latuconsina. "Rata-rata penjualan para selebriti yang bergabung dengan Shopee naik dua kali lipat. Walaupun ada yang naik lima kali lipat," kata Rezki Yanuar, Country Brand Manager Shopee Indonesia Rabu (18/4) di Jakarta.