KONTAN.CO.ID - BEIJING. China tengah meningkatkan kehadiran militernya di pantai tenggara, saat bersiap untuk kemungkinan menginvasi Taiwan. Militer China, terlihat terus meningkatkan kehadiran pangkalan misilnya di wilayah tersebut.. Salah satu satu sumber militer yang berbasis di Beijing mengatakan, Tentara Pembebasan Rakyat (PLA) China, telah mengerahkan rudal hipersonik DF-17 yang paling canggih ke daerah tersebut, di pesisir yang berhadapan dengan Taiwan. "Rudal hipersonik DF-17 secara bertahap akan menggantikan DF-11 dan DF-15 lama yang dikerahkan di wilayah tenggara selama beberapa dekade," kata sumber militer yang namanya dirahasiakan, seperti dikutip dari South Morning Post, Senin (19/10).
Siap invansi Taiwan, China kerahkan rudal hipersonik tercanggih ke pesisir tenggara
KONTAN.CO.ID - BEIJING. China tengah meningkatkan kehadiran militernya di pantai tenggara, saat bersiap untuk kemungkinan menginvasi Taiwan. Militer China, terlihat terus meningkatkan kehadiran pangkalan misilnya di wilayah tersebut.. Salah satu satu sumber militer yang berbasis di Beijing mengatakan, Tentara Pembebasan Rakyat (PLA) China, telah mengerahkan rudal hipersonik DF-17 yang paling canggih ke daerah tersebut, di pesisir yang berhadapan dengan Taiwan. "Rudal hipersonik DF-17 secara bertahap akan menggantikan DF-11 dan DF-15 lama yang dikerahkan di wilayah tenggara selama beberapa dekade," kata sumber militer yang namanya dirahasiakan, seperti dikutip dari South Morning Post, Senin (19/10).