KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi rebound pada Jumat (9/12). Kemarin (8/12), IHSG ditutup turun melemah 0,21% ke level 6.804,22. Analis Sinarmas Sekuritas Mayang Anggita menjelaskan kemarin IHSG berhasil bertahan di atas support previous low 6.747 dan ditutup dengan pola candle long leg hammer. "Biasanya mengindikasikan bahwa tren berpotensi reversal. IHSG berpeluang melanjutkan perjalanan ke utara menuju dynamic resistance MA10 di angka 6.970," tuturnya kepada Kontan, Kamis (8/12).
Siap-Siap IHSG Mantul, Cek Rekomendasi Saham Hari Ini (9/12)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi rebound pada Jumat (9/12). Kemarin (8/12), IHSG ditutup turun melemah 0,21% ke level 6.804,22. Analis Sinarmas Sekuritas Mayang Anggita menjelaskan kemarin IHSG berhasil bertahan di atas support previous low 6.747 dan ditutup dengan pola candle long leg hammer. "Biasanya mengindikasikan bahwa tren berpotensi reversal. IHSG berpeluang melanjutkan perjalanan ke utara menuju dynamic resistance MA10 di angka 6.970," tuturnya kepada Kontan, Kamis (8/12).