JAKARTA. Kementerian Keuangan, Kementerian Perdagangan, Kementerian Pertanian dan Ditjen Bea Cukai, Kementerian Keuangan diminta untuk bertanggungjawab atas beredarnya beras impor dari Vietnam. Pengamat pertanian, Khudori, mengatakan, perubahan peraturan yang seolah memberi peluang untuk importir nakal. Mereka mendapatkan izin impor beras premium, namun memasukkan beras medium secara leluasa ke pasar dalam negeri. Pertama, Kementerian Keuangan (Ditjen Bea Cukai) dinilai telah mengubah cost tarif kepabeanan tahun 2013 dengan menyamakan cost tarif beras premium dengan medium. Padahal sebelumnya, cost tarif dua jenis beras tersebut berbeda.
Siapa yang bertanggungjawab impor beras Vietnam?
JAKARTA. Kementerian Keuangan, Kementerian Perdagangan, Kementerian Pertanian dan Ditjen Bea Cukai, Kementerian Keuangan diminta untuk bertanggungjawab atas beredarnya beras impor dari Vietnam. Pengamat pertanian, Khudori, mengatakan, perubahan peraturan yang seolah memberi peluang untuk importir nakal. Mereka mendapatkan izin impor beras premium, namun memasukkan beras medium secara leluasa ke pasar dalam negeri. Pertama, Kementerian Keuangan (Ditjen Bea Cukai) dinilai telah mengubah cost tarif kepabeanan tahun 2013 dengan menyamakan cost tarif beras premium dengan medium. Padahal sebelumnya, cost tarif dua jenis beras tersebut berbeda.