MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih harus menguji penguatan pada perdagangan hari ini, Jumat (7/6). Kamis (6/6), IHSG ditutup di zona hijau. Sempat menguat di atas 1%, IHSG menutup perdagangan dengan kenaikan 0,39% ke 6.974,89. Net sell asing tercatat Rp 592 miliar di seluruh pasar. Analis teknikal RHB Sekuritas Muhammad Wafi mengatakan dalam risetnya, IHSG terlihat melakukan rebound dan menguji resistance garis MA5 (7.005) meski dengan volume rendah. Jika mampu breakout garis MA5, maka IHSG berpeluang untuk kembali rebound dan menguji resistance garis MA200 (7.086).
Simak 4 Rekomendasi Saham Hari Ini (7/6) dari RHB Sekuritas
MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) masih harus menguji penguatan pada perdagangan hari ini, Jumat (7/6). Kamis (6/6), IHSG ditutup di zona hijau. Sempat menguat di atas 1%, IHSG menutup perdagangan dengan kenaikan 0,39% ke 6.974,89. Net sell asing tercatat Rp 592 miliar di seluruh pasar. Analis teknikal RHB Sekuritas Muhammad Wafi mengatakan dalam risetnya, IHSG terlihat melakukan rebound dan menguji resistance garis MA5 (7.005) meski dengan volume rendah. Jika mampu breakout garis MA5, maka IHSG berpeluang untuk kembali rebound dan menguji resistance garis MA200 (7.086).