MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi terkoreksi kembali pada perdagangan Senin ini (11/11). Derasnya arus dana asing keluar dari pasar saham Indonesia diperkirakan menekan IHSG hari ini. Jumat lalu, IHSG ditutup naik 0,6% ke posisi 7.297,19. Penurunan indeks disertai dengan net sell asing sekitar Rp 2,21 triliun, efek outflow setelah Donald Trump terpilih kembali sebagai presiden Amerika Serikat. Saham yang paling banyak dijual asing adalah BBCA, BMRI, BBRI, BBNI dan ADRO. Head of Retail Research BNI Sekuritas Fanny Suherman mengatakan bahwa IHSG masih berpotensi terkoreksi kembali karena masih derasnya outflow asing di saham perbankan besar, dan juga menunggu data inflasi AS di pertengahan minggu ini.
Simak 6 Rekomendasi Saham Teknikal dari BNI Sekuritas untuk Hari Ini (11/11)
MOMSMONEY.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi terkoreksi kembali pada perdagangan Senin ini (11/11). Derasnya arus dana asing keluar dari pasar saham Indonesia diperkirakan menekan IHSG hari ini. Jumat lalu, IHSG ditutup naik 0,6% ke posisi 7.297,19. Penurunan indeks disertai dengan net sell asing sekitar Rp 2,21 triliun, efek outflow setelah Donald Trump terpilih kembali sebagai presiden Amerika Serikat. Saham yang paling banyak dijual asing adalah BBCA, BMRI, BBRI, BBNI dan ADRO. Head of Retail Research BNI Sekuritas Fanny Suherman mengatakan bahwa IHSG masih berpotensi terkoreksi kembali karena masih derasnya outflow asing di saham perbankan besar, dan juga menunggu data inflasi AS di pertengahan minggu ini.