JAKARTA. Kenaikan harga jual produk petrokimia sebesar 5%, membuat pendapatan PT Chandra Asri Petrochemichal Tbk (TPIA) terkerek. Mengutip laporan keuangan perusahaan, semester pertama tahun ini perusahaan mengantungi pendapatan sebesar US$ 1,29 miliar. Nilai itu naik tipis dari periode yang sama tahun lalu yang sebesar US$ 1,21 miliar. "Kenaikkan pendapatan karena kenaikkan harga jual kurang dari 5%. Kenaikan disebabkan karena kebutuhan petrokimia sedang meningkat, sedang pasokannya tetap," ujar Investor Relation TPIA Harry Tamin, Selasa (16/9).
Simak alasan mengapa pendapatan Chandra Asri naik
JAKARTA. Kenaikan harga jual produk petrokimia sebesar 5%, membuat pendapatan PT Chandra Asri Petrochemichal Tbk (TPIA) terkerek. Mengutip laporan keuangan perusahaan, semester pertama tahun ini perusahaan mengantungi pendapatan sebesar US$ 1,29 miliar. Nilai itu naik tipis dari periode yang sama tahun lalu yang sebesar US$ 1,21 miliar. "Kenaikkan pendapatan karena kenaikkan harga jual kurang dari 5%. Kenaikan disebabkan karena kebutuhan petrokimia sedang meningkat, sedang pasokannya tetap," ujar Investor Relation TPIA Harry Tamin, Selasa (16/9).