KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setiap negara tentu menjanjikan apresiasi terbaik bagi para atletnya yang meraih prestasi tertinggi yakni medali emas dalam sebuah ajang olahraga bertaraf internasional. Tak terkecuali Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga yang rencananya akan memberikan apresiasi itu dalam bentuk bonus mencapai Rp 1,5 miliar bagi setiap atlet yang berhasil meraih medali emas dalam Asian Games yang segera digelar pada 18 Agustus–2 September 2018 mendatang. Jumlah ini tentunya tidak sedikit. Bahkan bagi atlet renang nasional, I Gede Siman Sudartawa, tantangan ketika mendapatkan bonus prestasi berupa uang yakni bagaimana mengelolanya dengan baik.
Simak investasi bonus ala atlet nasional, buat apa saja ya?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Setiap negara tentu menjanjikan apresiasi terbaik bagi para atletnya yang meraih prestasi tertinggi yakni medali emas dalam sebuah ajang olahraga bertaraf internasional. Tak terkecuali Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga yang rencananya akan memberikan apresiasi itu dalam bentuk bonus mencapai Rp 1,5 miliar bagi setiap atlet yang berhasil meraih medali emas dalam Asian Games yang segera digelar pada 18 Agustus–2 September 2018 mendatang. Jumlah ini tentunya tidak sedikit. Bahkan bagi atlet renang nasional, I Gede Siman Sudartawa, tantangan ketika mendapatkan bonus prestasi berupa uang yakni bagaimana mengelolanya dengan baik.