KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indo Premier Investment Management (IPIM) akan membagikan dividen tunai dari reksadana Premier ETF Indonesia Sovereign Bonds sebesar Rp 2,00 per unit pada bulan ini. Mengutip keterbukaan informasi di laman Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (8/10), tanggal akhir perdagangan reksadana (berkode XISB) dengan hak dividen alias cum dividen di pasar regular dan negosiasi pada 15 Oktober 2018. Sementara, cum dividen di pasar tunai pada 18 Oktober 2018. Pencatatan daftar pemegang reksadana yang berhak mendapatkan dividen alias recording date juga dilakukan pada 18 Oktober 2018.
Simak jadwal pembagian dividen Indo Premier Investment Management
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Indo Premier Investment Management (IPIM) akan membagikan dividen tunai dari reksadana Premier ETF Indonesia Sovereign Bonds sebesar Rp 2,00 per unit pada bulan ini. Mengutip keterbukaan informasi di laman Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (8/10), tanggal akhir perdagangan reksadana (berkode XISB) dengan hak dividen alias cum dividen di pasar regular dan negosiasi pada 15 Oktober 2018. Sementara, cum dividen di pasar tunai pada 18 Oktober 2018. Pencatatan daftar pemegang reksadana yang berhak mendapatkan dividen alias recording date juga dilakukan pada 18 Oktober 2018.