KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT ChemStar Indonesia Tbk (CHEM) resmi melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat (8/7). CHEM menjadi emiten ke-24 yang mencatatkan saham di BEI sepanjang 2022. Sebagai informasi, saat menggelar initial public offering (IPO), CHEM melepas sebanyak 500 juta saham baru atau sebanyak 29,41% dari modal ditempatkan dan disetor penuh. CHEM melakukan IPO dengan harga Rp 150 per lembar saham. Dus, CHEM memperoleh dana segar Rp75 miliar yang akan digunakan untuk pembelian tanah dan bangunan serta modal kerja. Pada perdagangan Jumat (8/7), saham CHEM ditutup menguat 3,33% ke level Rp 155.
Simak Prospek Saham Chemstar Indonesia (CHEM) Usai IPO
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT ChemStar Indonesia Tbk (CHEM) resmi melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Jumat (8/7). CHEM menjadi emiten ke-24 yang mencatatkan saham di BEI sepanjang 2022. Sebagai informasi, saat menggelar initial public offering (IPO), CHEM melepas sebanyak 500 juta saham baru atau sebanyak 29,41% dari modal ditempatkan dan disetor penuh. CHEM melakukan IPO dengan harga Rp 150 per lembar saham. Dus, CHEM memperoleh dana segar Rp75 miliar yang akan digunakan untuk pembelian tanah dan bangunan serta modal kerja. Pada perdagangan Jumat (8/7), saham CHEM ditutup menguat 3,33% ke level Rp 155.