KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat hingga tutup pasar hari ini (28/11). IHSG naik 0,39% atau 27,67 poin ke 7.041,07 hingga akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Equity Research Analyst Phintraco Sekuritas Rio Febrian melihat, secara teknikal, IHSG masih berada dalam overbought area di Stochastic RSI pada perdagangan hari ini (28/11). Investor sedang menunggu hasil pertemuan OPEC+ pada 30 November 2023 yang sebelumnya dijadwalkan pada 26 November 2023.
Simak Proyeksi Pergerakan IHSG Besok (29/11)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat hingga tutup pasar hari ini (28/11). IHSG naik 0,39% atau 27,67 poin ke 7.041,07 hingga akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Equity Research Analyst Phintraco Sekuritas Rio Febrian melihat, secara teknikal, IHSG masih berada dalam overbought area di Stochastic RSI pada perdagangan hari ini (28/11). Investor sedang menunggu hasil pertemuan OPEC+ pada 30 November 2023 yang sebelumnya dijadwalkan pada 26 November 2023.