KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah diproyeksi bergerak stabil pada perdagangan hari ini (28/3). Hal tersebut terjadi karena minim sentimen, baik dari dalam negeri maupun luar negeri, yang akan memengaruhi pergerakan rupiah di awal pekan. Pelaku pasar diproyeksi masih menanti data inflasi dan tenaga kerja Amerika Serikat (AS) bulan Maret, yang akan dirilis pada pekan ini. Presiden Komisioner HFX International Berjangka Sutopo Widodo mengatakan, pergerakan rupiah relatif stabil dan kondisinya tidak akan jauh berbeda dengan minggu lalu.
Simak Proyeksi Pergerakan Rupiah untuk Hari Ini (28/3)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah diproyeksi bergerak stabil pada perdagangan hari ini (28/3). Hal tersebut terjadi karena minim sentimen, baik dari dalam negeri maupun luar negeri, yang akan memengaruhi pergerakan rupiah di awal pekan. Pelaku pasar diproyeksi masih menanti data inflasi dan tenaga kerja Amerika Serikat (AS) bulan Maret, yang akan dirilis pada pekan ini. Presiden Komisioner HFX International Berjangka Sutopo Widodo mengatakan, pergerakan rupiah relatif stabil dan kondisinya tidak akan jauh berbeda dengan minggu lalu.