KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah diproyeksi dapat melanjutkan penguatan pada perdagangan hari ini (7/11). Sekedar mengingatkan, rupiah spot ditutup menguat 1,22% ke Rp 15.539 per dolar Amerika Serikat (AS) pada Senin (6/11). Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengatakan, rupiah menguat cukup tajam sebagai dampak lanjutan dari sentimen Federal Reserve (The Fed), serta data ketenagakerjaan AS. Kedua hal tersebut mendorong penguatan kemungkinan bahwa The Fed akan menahan suku bunganya di jangka waktu dekat.
Simak Proyeksi Pergerakan Rupiah untuk Hari Ini (7/11)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah diproyeksi dapat melanjutkan penguatan pada perdagangan hari ini (7/11). Sekedar mengingatkan, rupiah spot ditutup menguat 1,22% ke Rp 15.539 per dolar Amerika Serikat (AS) pada Senin (6/11). Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengatakan, rupiah menguat cukup tajam sebagai dampak lanjutan dari sentimen Federal Reserve (The Fed), serta data ketenagakerjaan AS. Kedua hal tersebut mendorong penguatan kemungkinan bahwa The Fed akan menahan suku bunganya di jangka waktu dekat.