KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi menguji support di area 6.650 pada perdagangan hari ini (13/3). Sekedar mengingatkan, IHSG ambles 0,51% ke posisi 6.765,30 pada akhir pekan lalu, Jumat (10/3). Head of Research Jasa Utama Capital Sekuritas Cheril Tanuwijaya menyoroti pada Jum'at lalu bursa saham Amerika Serikat (AS) terkena aksi panik jual setelah regulator keuangan AS menutup Sillicon Valley Bank (SVB). Tiga indeks utama AS kompak terkoreksi lebih dari 1% dalam sehari. "Pelaku pasar akan mencermati sejauh mana dampak dan solusi yang akan ditempuh atas kasus keruntuhan SVB ini," ujar Cheril kepada Kontan.co.id, Senin (13/3).
- Rekomendasi buy mencermati harga Rp 925 - Rp 930. Volume naik, uptrend.
- Target harga: Rp 990
- Stoploss: Rp 910.
- Rekomendasi buy mengamati harga Rp 3.200 - Rp 3.210. Hammer candle, stochastic oversold.
- Target harga: Rp 3.370
- Stoploss: Rp 3.180.
- Rekomendasi buy memperhatikan harga Rp 1.200 - Rp 1.210. Reversal candle, stochastic oversold.
- Target harga: Rp1.280
- Stoploss: Rp 1.180.
JPFA Chart by TradingView
- Rekomendasi buy mencermati harga Rp 1.125 - Rp 1.130. Hammer candle, dekat support.
- Target harga: Rp 1.180
- Stoploss: Rp 1.090.
- Rekomendasi buy mengamati harga Rp 2.180 - Rp 2.200. Golden cross, reversal candle.
- Target harga: Rp 2.400
- Stoploss: Rp 2.150.