KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi menguat pada Senin (29/5). Adapun IHSG ditutup melemah 0,26% atau turun 17,23 poin ke level 6.687 pada Jumat (26/5). Tim Retail Research CGS-CIMB Sekuritas Indonesia memproyeksikan IHSG akan bergerak sideways cenderung menguat dengan resistance 6.700 atau 6.723 dan support 6.650 atau 6.660. Berikut rekomendasi saham untuk trading dari CGS-CIMB Sekuritas Indonesia untuk awal pekan (29/5):
Simak Rekomendasi Saham BIPI, ESSA, ADRO, ASII, BMRI, TOWR untuk Senin (29/5)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi menguat pada Senin (29/5). Adapun IHSG ditutup melemah 0,26% atau turun 17,23 poin ke level 6.687 pada Jumat (26/5). Tim Retail Research CGS-CIMB Sekuritas Indonesia memproyeksikan IHSG akan bergerak sideways cenderung menguat dengan resistance 6.700 atau 6.723 dan support 6.650 atau 6.660. Berikut rekomendasi saham untuk trading dari CGS-CIMB Sekuritas Indonesia untuk awal pekan (29/5):