KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) rawan mengalami koreksi pada perdagangan Kamis (25/1). Adapun IHSG ditutup melemah 0,39% atau turun 28,40 poin ke level 7.227,82 pada Rabu (25/1). Tim Retail Research CGS-CIMB Sekuritas Indonesia memaparkan berlanjutnya aksi jual investor asing akan menjadi katalis bagi IHSG. Ini disebabkan oleh adanya pergeseran konsensus waktu pemangkasan suku bunga The Fed. "Sementara itu positifnya mayoritas indeks di bursa Wall Street dan naiknya beberapa harga komoditas seperti minyak mentah, nikel, timas, CPO dan tembaga berpeluang menjadi sentimen positif," tulisnya, Kamis (25/1).
Simak Rekomendasi Saham MDKA, SMDR, ADRO, ICBP, JSMR, TLKM untuk Hari Ini (25/1)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) rawan mengalami koreksi pada perdagangan Kamis (25/1). Adapun IHSG ditutup melemah 0,39% atau turun 28,40 poin ke level 7.227,82 pada Rabu (25/1). Tim Retail Research CGS-CIMB Sekuritas Indonesia memaparkan berlanjutnya aksi jual investor asing akan menjadi katalis bagi IHSG. Ini disebabkan oleh adanya pergeseran konsensus waktu pemangkasan suku bunga The Fed. "Sementara itu positifnya mayoritas indeks di bursa Wall Street dan naiknya beberapa harga komoditas seperti minyak mentah, nikel, timas, CPO dan tembaga berpeluang menjadi sentimen positif," tulisnya, Kamis (25/1).
TAG: