JAKARTA. Iming-iming return tinggi pasti membuat investor reksadana tentu bisa tergiur. Bagaimana tidak, salah satu tujuan berinvestasi, termasuk di reksadana bertujuan untuk memetik cuan maksimal. Namun, sebelum melakukan penempatan dana di reksadana, sebaiknya investor mempertimbangkan beberapa hal. Denny Thaher, Ketua Umum APRDI mengatakan, hal pertama yang harus diperhatikan investor adalah memilih manajer investasi (MI) yang terpercaya. "Harus dilihat track record MI yang bersangkutan," ujarnya. Setelah itu, mengenali produk reksadana yang dipilih. Kinerja reksadana erat kaitanya dengan aset dasar (underlying) yang dipilih MI untuk menempatkan dana investasi pemodal.
Simak saran ini sebelum memilih reksadana!
JAKARTA. Iming-iming return tinggi pasti membuat investor reksadana tentu bisa tergiur. Bagaimana tidak, salah satu tujuan berinvestasi, termasuk di reksadana bertujuan untuk memetik cuan maksimal. Namun, sebelum melakukan penempatan dana di reksadana, sebaiknya investor mempertimbangkan beberapa hal. Denny Thaher, Ketua Umum APRDI mengatakan, hal pertama yang harus diperhatikan investor adalah memilih manajer investasi (MI) yang terpercaya. "Harus dilihat track record MI yang bersangkutan," ujarnya. Setelah itu, mengenali produk reksadana yang dipilih. Kinerja reksadana erat kaitanya dengan aset dasar (underlying) yang dipilih MI untuk menempatkan dana investasi pemodal.