KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) terus berupaya untuk memperbaiki kinerjanya. Harapannya, harga saham emiten pelat merah ini bisa kembali terdongkrak. Hingga akhir perdagangan Jumat (3/5), harga saham TLKM menguat 1,28% atau naik 40 poin ke level Rp 3.160. Namun sepanjang tahun berjalan ini, harga saham TLKM ambles 20%. Jika ditarik lebih jauh lagi, saham Telkom udah sudah terkoreksi 0,94% dalam tiga tahun terakhir. Sementara itu, dalam lima tahun terakhir TLKM sudah melemah 17,06%.
Simak Strategi Telkom (TLKM) untuk Mendongkrak Harga Sahamnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) terus berupaya untuk memperbaiki kinerjanya. Harapannya, harga saham emiten pelat merah ini bisa kembali terdongkrak. Hingga akhir perdagangan Jumat (3/5), harga saham TLKM menguat 1,28% atau naik 40 poin ke level Rp 3.160. Namun sepanjang tahun berjalan ini, harga saham TLKM ambles 20%. Jika ditarik lebih jauh lagi, saham Telkom udah sudah terkoreksi 0,94% dalam tiga tahun terakhir. Sementara itu, dalam lima tahun terakhir TLKM sudah melemah 17,06%.