KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja perusahaan pembiayaan semakin tertekan akibat melemahnya perekonomian akibat Covid-19. Di sisi lain, mutlifinance juga harus menjalankan program restrukturisasi pembiayaan hingga 12 bulan. Karenanya, PT BNI Multifinance telah mengambil langkah strategis agar dapat mempertahankan kinerja di tengah pandemi. Direktur Umata BNI Multifinance Hasan Gazali Pulungan menyatakan akan memanfaatkan sektor-sektor yang tidak terdampak Covid-19. Misalnya industri emas, nikel yang memiliki smelter, perusahaan batubara yang khusus memasok ke PLN, industri makanan dan minuman. Juga industri agronomi dan alat-alat kesehatan.
Simak upaya BNI Multifinance mempertahankan bisnis di tengah pandemi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja perusahaan pembiayaan semakin tertekan akibat melemahnya perekonomian akibat Covid-19. Di sisi lain, mutlifinance juga harus menjalankan program restrukturisasi pembiayaan hingga 12 bulan. Karenanya, PT BNI Multifinance telah mengambil langkah strategis agar dapat mempertahankan kinerja di tengah pandemi. Direktur Umata BNI Multifinance Hasan Gazali Pulungan menyatakan akan memanfaatkan sektor-sektor yang tidak terdampak Covid-19. Misalnya industri emas, nikel yang memiliki smelter, perusahaan batubara yang khusus memasok ke PLN, industri makanan dan minuman. Juga industri agronomi dan alat-alat kesehatan.