KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten bahan kimia special, PT Sinergi Multi Lestarindo Tbk (SMLE) menargetkan penjualan bahan baku flavor untuk liquid vape dapat menyumbang omset yang lebih besar untuk tahun 2024. SMLE telah memperoleh pesanan dari beberapa produsen liquid vape dari Jabodetabek, Jawa Barat, dan Jawa Timur. Di antaranya, Foom Lab Global, Trilogi Berjaya Bersama dan Indo Emkay Abadi dengan total proyek 100 pelanggan. Direktur Sinergi Multi Lestarindo Sui Min menyampaikan keseriusan ekspansi bisnis SMLE dibuktikan melalui kerjasama dengan salah satu supplier aroma dan rasa terbesar dari Guangzhou, China, yaitu City Flower.
Sinergi Multi Lestarindo (SMLE) Masuk ke Industri Bahan Baku Vape dan Tembakau
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten bahan kimia special, PT Sinergi Multi Lestarindo Tbk (SMLE) menargetkan penjualan bahan baku flavor untuk liquid vape dapat menyumbang omset yang lebih besar untuk tahun 2024. SMLE telah memperoleh pesanan dari beberapa produsen liquid vape dari Jabodetabek, Jawa Barat, dan Jawa Timur. Di antaranya, Foom Lab Global, Trilogi Berjaya Bersama dan Indo Emkay Abadi dengan total proyek 100 pelanggan. Direktur Sinergi Multi Lestarindo Sui Min menyampaikan keseriusan ekspansi bisnis SMLE dibuktikan melalui kerjasama dengan salah satu supplier aroma dan rasa terbesar dari Guangzhou, China, yaitu City Flower.