KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sky Energy Indonesia Tbk melakukan penawaran umum saham perdana atau initial public offering (IPO). Jika sesuai jadwal, Sky Energy kan tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada 28 Maret 2018 mendatang. Adapun saat ini, masa penawaran awal (bookbuilding) tengah berlangsung hingga 28 February 2018. Sky Energy menawarkan 203,256 juta saham bernominal Rp 100 pada harga Rp 375-Rp 450 per saham. Head of Investment Banking Mirae Asset Sekuritas Mukti Wibowo Kamihadi bilang, rentang harga tersebut sudah mencerminkan harga wajar. Ia menghitung bahwa harga tersebut mencerminkan price to earning ratio (PER) sebesar 12,3 kali-14,75 kali, dengan mempertimbangkan estimasi laba bersih perusahaan tahun 2018.
Sky Energy akan listing di BEI Maret 2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sky Energy Indonesia Tbk melakukan penawaran umum saham perdana atau initial public offering (IPO). Jika sesuai jadwal, Sky Energy kan tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada 28 Maret 2018 mendatang. Adapun saat ini, masa penawaran awal (bookbuilding) tengah berlangsung hingga 28 February 2018. Sky Energy menawarkan 203,256 juta saham bernominal Rp 100 pada harga Rp 375-Rp 450 per saham. Head of Investment Banking Mirae Asset Sekuritas Mukti Wibowo Kamihadi bilang, rentang harga tersebut sudah mencerminkan harga wajar. Ia menghitung bahwa harga tersebut mencerminkan price to earning ratio (PER) sebesar 12,3 kali-14,75 kali, dengan mempertimbangkan estimasi laba bersih perusahaan tahun 2018.