Jakarta. Masih banyaknya masyarakat yang belum teredukasi soal asuransi mendorong PT Sun Life Financial Indonesia (SLFI) meluncurkan portal gratis soal edukasi finansial. Layanan daring bernama Bright Advisor ini diharapkan bisa meningkatkan pemahaman perencanaan keuangan, termasuk lewat berasuransi. Dengan portal ini SLFI menyediakan berbagai informasi seputar asuransi jiwa, kesehatan, pendidikan sampai perencanaan pensiun. Layanan ini diklaim mudah untuk diakses dan memberikan jawaban sederhana serta mudah dimengerti. Menurut Presiden Direktur PT Sun Life Financial Indonesia Elin Waty, masih rendahnya penetrasi asuransi di dalam negeri disebabkan beberapa faktor. Diantaranya adalah soal persepsi bahwa produk asuransi itu mahal. Makanya asuransi dinilai hanya untuk kalangan tertentu saja.
SLFI bidik konsumen dengan portal edukasi asuransi
Jakarta. Masih banyaknya masyarakat yang belum teredukasi soal asuransi mendorong PT Sun Life Financial Indonesia (SLFI) meluncurkan portal gratis soal edukasi finansial. Layanan daring bernama Bright Advisor ini diharapkan bisa meningkatkan pemahaman perencanaan keuangan, termasuk lewat berasuransi. Dengan portal ini SLFI menyediakan berbagai informasi seputar asuransi jiwa, kesehatan, pendidikan sampai perencanaan pensiun. Layanan ini diklaim mudah untuk diakses dan memberikan jawaban sederhana serta mudah dimengerti. Menurut Presiden Direktur PT Sun Life Financial Indonesia Elin Waty, masih rendahnya penetrasi asuransi di dalam negeri disebabkan beberapa faktor. Diantaranya adalah soal persepsi bahwa produk asuransi itu mahal. Makanya asuransi dinilai hanya untuk kalangan tertentu saja.