KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Investor miliarder Warren Buffett mengatakan orang tidak perlu panik tentang industri perbankan atau keamanan atas simpanan mereka di bank AS, meskipun Silicon Valley Bank dan Signature Bank baru-baru ini mengalami kebangkrutan. Melansir Reuters, pimpinan Berkshire Hathaway Inc mengatakan bahwa meski lebih banyak bank akan bangkrut, masalah industri baru-baru ini tidak mirip dengan faktor yang membantu memicu krisis keuangan global 2008. "Orang-orang tidak perlu khawatir kehilangan uang dan simpanan mereka di bank Amerika, tetapi pesannya menjadi sangat membingungkan," kata Buffett, 92 tahun, di CNBC.
Soal Bank dan Deposito AS, Pesan Warren Buffett: Jangan Panik!
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Investor miliarder Warren Buffett mengatakan orang tidak perlu panik tentang industri perbankan atau keamanan atas simpanan mereka di bank AS, meskipun Silicon Valley Bank dan Signature Bank baru-baru ini mengalami kebangkrutan. Melansir Reuters, pimpinan Berkshire Hathaway Inc mengatakan bahwa meski lebih banyak bank akan bangkrut, masalah industri baru-baru ini tidak mirip dengan faktor yang membantu memicu krisis keuangan global 2008. "Orang-orang tidak perlu khawatir kehilangan uang dan simpanan mereka di bank Amerika, tetapi pesannya menjadi sangat membingungkan," kata Buffett, 92 tahun, di CNBC.