KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mengisyaratkan kemungkinan tidak mengikuti kontestasi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kota Depok pada 2024 mendatang. "Tadi juga mau menjawab tentang Depok, nanti ya ibu-ibu ya, soalnya kalau di partai kan saya bisa ngurus keseluruhan, bisa ngurus setiap orang di setiap posnya masing-masing," kata Kaesang dalam acara silaturahmi Solidaritas Merah Putih (Solmet) di Best Drip Coffee Shop, Pondok Pinang, Jakarta Selatan, Rabu (11/10/2023), seperti dikutip dari Tribunnews.com. Menurut anak bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), jika dia maju di Pilkada Depok maka fokus perhatiannya hanya tertuju kepada warga di kota itu.
Soal Maju Pilkada Depok 2024, Ini Isyarat dari Kaesang Pangarep
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep mengisyaratkan kemungkinan tidak mengikuti kontestasi pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kota Depok pada 2024 mendatang. "Tadi juga mau menjawab tentang Depok, nanti ya ibu-ibu ya, soalnya kalau di partai kan saya bisa ngurus keseluruhan, bisa ngurus setiap orang di setiap posnya masing-masing," kata Kaesang dalam acara silaturahmi Solidaritas Merah Putih (Solmet) di Best Drip Coffee Shop, Pondok Pinang, Jakarta Selatan, Rabu (11/10/2023), seperti dikutip dari Tribunnews.com. Menurut anak bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), jika dia maju di Pilkada Depok maka fokus perhatiannya hanya tertuju kepada warga di kota itu.