KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masa jabatan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto akan segera berakhir. Hadi akan memasuki masa pensiun pada November mendatang. Namun, hingga saat ini Presiden Joko Widodo (Jokowi) masih belum menyerahkan nama calon Panglima TNI kepada DPR hingga saat ini. "Beliau (Jokowi) pasti akan taat sesuai apa yang disampaikan melalui kewajibannya beliau untuk mematuhi peraturan perundan-undangan," ujar Staf Khusus Presiden Bidang Komunikasi, Fadjroel Rachman kepada wartawan, Selasa (28/9). Fadjroel menyebut, pemilihan Panglima TNI merupakan hak prerogatif presiden. Sehingga nama calon Panglima TNI berada di tangan Kepala Negara Republik Indonesia itu.
Soal pergantian Panglima TNI, Jokowi akan taati aturan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masa jabatan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto akan segera berakhir. Hadi akan memasuki masa pensiun pada November mendatang. Namun, hingga saat ini Presiden Joko Widodo (Jokowi) masih belum menyerahkan nama calon Panglima TNI kepada DPR hingga saat ini. "Beliau (Jokowi) pasti akan taat sesuai apa yang disampaikan melalui kewajibannya beliau untuk mematuhi peraturan perundan-undangan," ujar Staf Khusus Presiden Bidang Komunikasi, Fadjroel Rachman kepada wartawan, Selasa (28/9). Fadjroel menyebut, pemilihan Panglima TNI merupakan hak prerogatif presiden. Sehingga nama calon Panglima TNI berada di tangan Kepala Negara Republik Indonesia itu.