KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah merebaknya penyebaran corona alias Covid-19, pemerintah belum akan mengambil kebijakan lockdown atau mengisolasi suatu wilayah. Terkait hal ini, Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono pun mengatakan, kebijakan lockdown ini diserahkan kepada pemerintah dimana sudah ada gugus tugas yang menganalisis kebijakan tersebut. Namun, dia juga meminta agar segala sisi dipertimbangkan dengan baik. Baca Juga: Mendagri Tito Karnavian terbitkan SE untuk Pemda cegah penyebaran virus corona
Soal potensi lockdown akibat corona, ini kata Kemenko Perekonomian
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah merebaknya penyebaran corona alias Covid-19, pemerintah belum akan mengambil kebijakan lockdown atau mengisolasi suatu wilayah. Terkait hal ini, Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono pun mengatakan, kebijakan lockdown ini diserahkan kepada pemerintah dimana sudah ada gugus tugas yang menganalisis kebijakan tersebut. Namun, dia juga meminta agar segala sisi dipertimbangkan dengan baik. Baca Juga: Mendagri Tito Karnavian terbitkan SE untuk Pemda cegah penyebaran virus corona