KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masalah stunting dibahas dalam debat pilpres putaran ketiga yang dilakukan calon wakil presiden nomor urut 01 Ma'ruf Amin dan calon wakil presiden nomor urut 02 Sandiaga Uno. Ma'ruf Amin menjanjikan dia dan pasangannya Joko Widodo dapat menurunkan angka stunting sampai 10% dalam lima ke depan sehingga mencapai titik 25% minimal. Hal ini menurutnya bisa dilakukan dengan peningkatan akses kesehatan, pengobatan dan perbaikan layanan kesehatan. "Kami akan mendorong upaya yang sifatnya preventif dan program Indonesia sehat yang pendekatannya keluarga, dan mendorong konsumsi hal-hal tidak sehat demi kesehatan ibu dan anak dan untuk mencegah stunting," ungkap Amin.
Soal stunting dan kematian ibu di Indonesia, ini solusi para cawapres
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Masalah stunting dibahas dalam debat pilpres putaran ketiga yang dilakukan calon wakil presiden nomor urut 01 Ma'ruf Amin dan calon wakil presiden nomor urut 02 Sandiaga Uno. Ma'ruf Amin menjanjikan dia dan pasangannya Joko Widodo dapat menurunkan angka stunting sampai 10% dalam lima ke depan sehingga mencapai titik 25% minimal. Hal ini menurutnya bisa dilakukan dengan peningkatan akses kesehatan, pengobatan dan perbaikan layanan kesehatan. "Kami akan mendorong upaya yang sifatnya preventif dan program Indonesia sehat yang pendekatannya keluarga, dan mendorong konsumsi hal-hal tidak sehat demi kesehatan ibu dan anak dan untuk mencegah stunting," ungkap Amin.