KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja PT Perusahaan Listrik Negara (persero) tengah disorot publik. Sebab, pada Minggu (4/8/2019) kemarin aliran listrik di Jabodetabek dan sebagian Jawa Barat serta Jawa Tengah mengalami mati listrik lebih dari enam jam. Bahkan, hingga Senin pagi ini masih ada sejumlah wilayah yang belum teraliri listrik secara normal. Berdasarkan penjelasan PLN, aliran listrik padam karena adanya gangguan pada transmisinya. Insiden tersebut pun langsung direspon oleh Presiden Joko Widodo. Orang nomor satu di Indonesia itu bahkan langsung mendatangi kantor pusat PLN di Jakarta Selatan. Baca Juga: Tak mau padam listrik massal terulang, ini dua strategi PLN
Sosok Sripeni, Plt Dirut PLN yang baru menjabat dua hari saat padam listrik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja PT Perusahaan Listrik Negara (persero) tengah disorot publik. Sebab, pada Minggu (4/8/2019) kemarin aliran listrik di Jabodetabek dan sebagian Jawa Barat serta Jawa Tengah mengalami mati listrik lebih dari enam jam. Bahkan, hingga Senin pagi ini masih ada sejumlah wilayah yang belum teraliri listrik secara normal. Berdasarkan penjelasan PLN, aliran listrik padam karena adanya gangguan pada transmisinya. Insiden tersebut pun langsung direspon oleh Presiden Joko Widodo. Orang nomor satu di Indonesia itu bahkan langsung mendatangi kantor pusat PLN di Jakarta Selatan. Baca Juga: Tak mau padam listrik massal terulang, ini dua strategi PLN