KONTAN.CO.ID - KOLOMBO. Kepolisian Sri Lanka terus bergerak mengungkap pelaku pemboman di negara tersebut. Kepala Inspektur Polisi Sri Lanka Ruwan Gunasekara menyebut sebanyak dua puluh empat orang telah ditangkap sehubungan dengan serangan tersebut. Dilansir dari CNN, penangkapan terbaru dilakukan terhadap dua orang yang berperilaku mencurigakan di sebuah hotel di kota Dambulla. Di sisi lain, jumlah korban tewas atas kejadian yang terjadi pada hari Minggu (21/4) tersebut terus bertambah. Saat ini otoritas Sri Lanka menyebut jumlah korban meninggal telah mencapai angka 290 orang.
Sri Lanka tangkap 24 orang terkait ledakan bom di sejumlah gerja dan hotel
KONTAN.CO.ID - KOLOMBO. Kepolisian Sri Lanka terus bergerak mengungkap pelaku pemboman di negara tersebut. Kepala Inspektur Polisi Sri Lanka Ruwan Gunasekara menyebut sebanyak dua puluh empat orang telah ditangkap sehubungan dengan serangan tersebut. Dilansir dari CNN, penangkapan terbaru dilakukan terhadap dua orang yang berperilaku mencurigakan di sebuah hotel di kota Dambulla. Di sisi lain, jumlah korban tewas atas kejadian yang terjadi pada hari Minggu (21/4) tersebut terus bertambah. Saat ini otoritas Sri Lanka menyebut jumlah korban meninggal telah mencapai angka 290 orang.