KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan beberapa kesepakatan dalam forum Asean Finance Ministers Meeting (AFMM) di Jakarta, Kamis (24/8). Ia menyebut, forum tersebut bertujuan untuk merespons terhadap tantangan kesehatan dan ekonomi yang dapat ditimbulkan oleh pandemi Covid-19 pada masa mendatang. Setidaknya, ada lima butir kesepakatan yang diambil oleh dalam forum tersebut. Pertama, mengindetifikasi kesenjangan pembiayaan yang signifikan dalam kaitannya dengan kesiap siagaan, pencegahan dan respons (PPR) terhadap pandemi atau penyakit darurat lainnya di masa depan.
Sri Mulyani Beberkan Beberapa Kesepakatan dalam Pertemuan Menkeu dan Menkes ASEAN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan beberapa kesepakatan dalam forum Asean Finance Ministers Meeting (AFMM) di Jakarta, Kamis (24/8). Ia menyebut, forum tersebut bertujuan untuk merespons terhadap tantangan kesehatan dan ekonomi yang dapat ditimbulkan oleh pandemi Covid-19 pada masa mendatang. Setidaknya, ada lima butir kesepakatan yang diambil oleh dalam forum tersebut. Pertama, mengindetifikasi kesenjangan pembiayaan yang signifikan dalam kaitannya dengan kesiap siagaan, pencegahan dan respons (PPR) terhadap pandemi atau penyakit darurat lainnya di masa depan.