KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, ada sederet persoalan terkait menjegal geliat Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), salah satunya adalah biaya sertifikasi yang mahal. “Sertifikasi keamanan pangan, sertifikasi halal, dan juga mahalnya biaya sertifikasi jadi penghalang (UMKM), ini merupakan kerja pemerintah untuk menyederhanakan,” kata Sri Mulyani dalam acara yang bertema Memacu Ekspor UKM, Selasa (20/4). Sebagai gambaran, berdasarkan aturan yang berlaku saat ini, biaya sertifikat halal untuk industri pengolahan berkisar antara Rp 1 juta hingga Rp 4,5 juta per produk tergantung dari tingkatan usaha.
Sri Mulyani: Biaya sertifikasi mahal hambat bisnis UMKM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, ada sederet persoalan terkait menjegal geliat Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), salah satunya adalah biaya sertifikasi yang mahal. “Sertifikasi keamanan pangan, sertifikasi halal, dan juga mahalnya biaya sertifikasi jadi penghalang (UMKM), ini merupakan kerja pemerintah untuk menyederhanakan,” kata Sri Mulyani dalam acara yang bertema Memacu Ekspor UKM, Selasa (20/4). Sebagai gambaran, berdasarkan aturan yang berlaku saat ini, biaya sertifikat halal untuk industri pengolahan berkisar antara Rp 1 juta hingga Rp 4,5 juta per produk tergantung dari tingkatan usaha.