KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia terus mengalami perbaikan meski pandemi Covid-19 masih membayangi. Perbaikan tersebut juga terbukti dengan semakin membaiknya lapangan kerja baru. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mencatat, lapangan kerja baru yang tercipta di masa pemulihan ekonomi periode Agustus 2020 hingga Agustus 2021 mencapai 2,6 juta. “Lapangan baru ini tercipta pada masa pemulihan ekonomi, dengan tercatat 2,6 lapangan kerja baru periode Agustus 2020 sampai Agustus 2021,” ujarnya dalam dalam Sidang terbuka Senat Akademik Dies Natalis Ke 46 UNS, Jumat (11/3).
Sri Mulyani: Pemulihan Ekonomi Berhasil Ciptakan 2,6 juta Lapangan Kerja Baru
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indonesia terus mengalami perbaikan meski pandemi Covid-19 masih membayangi. Perbaikan tersebut juga terbukti dengan semakin membaiknya lapangan kerja baru. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mencatat, lapangan kerja baru yang tercipta di masa pemulihan ekonomi periode Agustus 2020 hingga Agustus 2021 mencapai 2,6 juta. “Lapangan baru ini tercipta pada masa pemulihan ekonomi, dengan tercatat 2,6 lapangan kerja baru periode Agustus 2020 sampai Agustus 2021,” ujarnya dalam dalam Sidang terbuka Senat Akademik Dies Natalis Ke 46 UNS, Jumat (11/3).