KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah menangkap tren manis perekonomian pada awal kuartal II-2023. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, ini seiring dengan inflasi yang terus melandai dan pertumbuhan ekonomi yang mumpuni. "Inflasi turun dan pertumbuhan ekonomi bagus. Dengan demikian, aktivitas ekonomi kuartal II-2023 diperkirakan masih kuat," tutur Sri Mulyani, Senin (22/5) dalam konferensi pers APBN KiTa.
Sri Mulyani: Pertumbuhan Ekonomi Kuartal II-2023 Kuat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah menangkap tren manis perekonomian pada awal kuartal II-2023. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, ini seiring dengan inflasi yang terus melandai dan pertumbuhan ekonomi yang mumpuni. "Inflasi turun dan pertumbuhan ekonomi bagus. Dengan demikian, aktivitas ekonomi kuartal II-2023 diperkirakan masih kuat," tutur Sri Mulyani, Senin (22/5) dalam konferensi pers APBN KiTa.