KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembangunan infrastruktur memiliki peranan yang sangat penting dalam memacu pertumbuhan ekonomi baik di tingkat nasional maupun daerah. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan, ada tiga hal yang penting dalam pembangunan infrastruktur. Pertama, lingkungan pendukung yang dalam hal ini terkait dengan kebijakan yang mampu menarik investor. "Jika anda dapat merancang kebijakan yang tepat, maka anda akan mampu menarik modal yang tepat dan mewujudkan infrastruktur tersebut," ujar Sri Mulyani dalam acara High Level Dialogue on Promoting Sustainable Infrastructure Development di Hotel Mulia Jakarta, Kamis (24/8).
Sri Mulyani Sampaikan Tiga Kunci Penting Dalam Pembangunan Infrastruktur, Apa Saja?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembangunan infrastruktur memiliki peranan yang sangat penting dalam memacu pertumbuhan ekonomi baik di tingkat nasional maupun daerah. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan, ada tiga hal yang penting dalam pembangunan infrastruktur. Pertama, lingkungan pendukung yang dalam hal ini terkait dengan kebijakan yang mampu menarik investor. "Jika anda dapat merancang kebijakan yang tepat, maka anda akan mampu menarik modal yang tepat dan mewujudkan infrastruktur tersebut," ujar Sri Mulyani dalam acara High Level Dialogue on Promoting Sustainable Infrastructure Development di Hotel Mulia Jakarta, Kamis (24/8).